Ulah Pengguna Si Kantong

Thursday, January 24, 2008

Seandainya penduduk dunia dalam 1 tahun menggunakan Si Kantong yang namanya Kantong Plastik itu kira-kira sekitar 500 juta sampai 1 milyar berarti ada sekitar ada 1 juta Kantong Plastik per menit yang digunakan. Kemudian coba hitung berapa banyak bahan bakar (BBM) serta berapa banyak Pohon yang ditebang untuk proses pembuatannya?. Kantong Plastik (Plastik) bukan berasal dari senyawa biologis, oleh karenanya plastik memiliki sifat yang sulit terdegradasi (non–biodegradable), serta tanah sangat kesulitan untuk mengurainya. Konon cerita yang beredar selain bahan dasarnya yang non–renewable, plastik juga tidak hemat energi dalam proses pembuatannya dan diperkirakan membutuhkan waktu sekitar 500 tahun hingga dapat terdekomposisi dengan sempurna.
Kantong Plastik
Beli makan, krupuk, es teh, gorengan, trus mampir ke toko beli sabun dan pasta gigi dengan berarti dalam satu hari kita sudah menyumbang berapa kantong plastik yang digunakan dan belum lagi apabila tempatnya berbeda-beda akan semakin banyak menambah penggunaan kantong plastik dalam satu harinya, heheheheeee…….
Belum lagi perilaku kita yang kadang seenaknya aja membuang sampah plastik seenaknya, akhirnya menimbulkan masalah yang klasik yaitu BANJIR.Selanjutnya apa yang harus kita lakukan? Marilah kita saling mawas diri bersama-sama........

Read more...

Kantong Penahan Pepaya

Wednesday, January 23, 2008

Berbagai macam cara orang menjaga buah-buahan agar tidak dicuri atau jatuh dari pohonnya, buah klengengkeng dengan cara menggunakan kantong namanya brongsongan (bahasa jawa), buah nangka menggunakan kantong goni dan ada trik/teknik lain daripada yang lain untuk menahan buah pepaya agar tidak jatuh dari pohonnya...



Milik Siapa ini ya.... Hahahhahaaa

Read more...

Kantong Ahhhjaib Tenan

Kantung Ajaib Doraemon (四次元ポケット, Yojigen poketto?, Kantung Empat Dimensi) adalah kantung fiktif dalam manga Doraemon yang berisi ruang galaksi yang bisa dimasuki apa saja. Kantung ini bisa menempel pada apa saja. Di lubang kantung ini terdapat sebuah alat pendeteksi imajinasi.


Read more...

Kantong Semar

Kantong semar - Genus Nepenthes (bahasa Inggris: Tropical pitcher plant), yang termasuk dalam familia monotypic, terdiri dari 80-100 spesies, baik yang alami maupun hibrida. Genus ini merupakan tumbuhan karnivora di kawasan tropis Dunia Lama, kini meliputi negara Indonesia (55 spesies, 85%), Tiongkok bagian selatan, Malaysia, Filipina, Madagaskar, Seychelles, Australia, Kaledonia Baru, Ind ia, dan Sri Lanka. Habitat dengan spesies terbanyak ialah di pulau Borneo dan Sumatra.


Tumbuhan ini dapat mencapai tinggi 15-20 m dengan cara memanjat tanaman lainnya. Pada ujung daun terdapat sulur yang dapat termodifikasi membentuk kantong, yaitu alat perangkap yang digunakan untuk memakan mangsanya (misalnya serangga, pacet, anak kodok) yang masuk ke dalam.

Read more...

  © Blogger template Nightingale by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP